Pengunjung yang baik hati, selamat berjumpa lagi dengan saya admin web'blog solo online. Pada posting kali ini saya akan membagikan informasi kepada kamu tentang "Cara mengetahui CMS yang digunakan untuk membuat website", bagaimana? apakah kalian mau menerimanya?
Caranya adalah :
Bukalah dulu alamat url situs ini builtwith.com, kemudian kalau halaman home page'nya sudah terbuka sempurna seperti ini :
Ketikkan alamat url website yang akan kalian ketahui dan llihat CMS yang dipergunakan untuk membuat website tersebut dikolom yang telah tersedia, kalau sudah klik lookup!
Kemudian scroll halaman ke bawah dan lihat keterangan yang ada dibawahnya tulisan "Content management Systems", tulisan itulah yang menerangkan CMS yang dipergunakan oleh pembuat website tersebut untuk membuat websitenya.
Contoh bermacam-macam nama CMS website :
- Blogger.
- Wordpress.
- Drupal.
- PHP (Frameworks).
- Adobe Dreamweaver dan PHP (Frameworks).
- PHP dan Frontpage Extensions (Frameworks).
- Codeigniter (Frameworks).
Demikian informasi mengenai cara mengetahui dan melihat CMS yang dipergunakan untuk membuat website yang dapat saya informasikan kepada kamu, semoga bermanfaat.
0 comments:
Posting Komentar